29.8 C
Palu
20 April 2024
Advokasi

Badan Ketahanan Pangan Kabupaten Donggala Mengunjungi SKP-HAM Sulteng

Penghujung tahun 2015 membawa kabar gembira, Badan Ketahanan Pangan Kabupaten Donggala mengunjungi SKP-HAM Sulteng 20 desember 2015, untuk berbagi informasi tentang program pemerintah yang dapat diakses oleh masyarakat termasuk korban pelanggaran HAM.

Kekompok perempuan “serumpun” desa labuan yang diketuai oleh ibu Mariana, berkesempatan mendapat panduan dari pak Daniel Eduard untuk memperoleh bantuan alat pembuatan abon ikan dan keripik yang Insya Allah akan tersalurkan di tahun 2016.

Informasin ini bukan hanya berguna bagi kawan-kawan donggala saja tapi juga sigi, palu, parimo. Selain dari berbagi informasi tentang program pemerintah, beliau juga berbagi tentang cara tepat dan benar mengolah makanan sehat.

Tulisan terkait

Tidak Boleh Lagi Ada Diskriminasi Dalam Penyaluran Bantuan

Zikran Yakala

Pertemuan Jejaring Bersama Beberapa LSM di Kota Poso

Zikran Yakala

Komnas HAM Kawal Kasus Brigadir Agil Sufandi Hilang di Jakarta Sejak 2019

Lia Fauziah

Tinggalkan Komentar